Friday, May 4, 2012

Cara Mengatasi Cartridge Hitam Printer Canon IP2770 yang Tidak Terdeteksi

Pertolongan Pertama Cara Mengatasi Cartridge Hitam Printer Canon IP2770 yang Tidak Terdeteksi - Printer Canon IP2770 merupakan jenis printer tinta yang sering digunakan juga selain printer jenis lain. Harganya yang terjangkau dan modelnya yang elegan menjadikannnya salah satu peralatan komputer yang banyak dimanfaatkan orang. Hasil cetaknya pun tidak mengecewakan. Dua Cartridge yang terpasang memanjakan kita untuk mencetak gambar dalam berbagai warna. Namun, karena kebutuhan kantor, teman saya sering kali kehabisan tinta hitam. Kebutuhan mencetak dokumen menyebabkan tinta hitam sering cepat habis.

Tetapi tahukah Anda saat melakukan pengisian tinta ulang seringkali cartridge tidak terdeteksi. Sebenarnya ini bukan masalah yang cukup serius, so Anda tidak usah panik. Pertolongan pertama dapat Anda lakukan sendiri untuk melakukan pendeteksian secara manual cartridge hitam printer canon ip2770 Anda.

Cara mengatasi cartridge hitam printer ini tidak terlalu sulit. Anda dapat melakukannya sendiri. Inilah cara tersebut:

1. Nyalakan komputer Anda

2. Nyalakan printer Anda, perhatikan lampu resume berkedip terus berwarna jingga

3. Tekan dan tahan selama 5 detik tombol resume tersebut.

4. Masalah selesai.

Inilah artikel tentang Pertolongan Pertama Cara Mengatasi Cartridge Hitam Printer Canon IP2770 yang Tidak Terdeteksi. Jika cara pertolongan pertama tersebut belum mengatasi masalah Anda silakan hubungi customer service printer terdekat. Semoga bermanfaat.
Judul: Cara Mengatasi Cartridge Hitam Printer Canon IP2770 yang Tidak Terdeteksi; Ditulis oleh Unknown; Rating Blog: 5 dari 5

Comments :

0 komentar to “Cara Mengatasi Cartridge Hitam Printer Canon IP2770 yang Tidak Terdeteksi”

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

Copyright © 2009 by Around Our Lives

Template by Blogger Templates | Powered by Blogger