Monday, January 16, 2012

Macam-macam Topologi Beserta Kelebihan dan Kekurangannya


Macam-macam Topologi Beserta Kelebihan dan Kekurangannya - Topologi adalah struktur dari jaringan atau bagaimana sebuah jaringan di gambarkan, Topologi terbagi 2 yaitu  topologi fisik (physical topology) yang menunjukan posisi pemasangan kabel secara fisik dan topologi logik (logical topology) yang menunjukan bagaimana suatu media diakses oleh host.




Topologi Bus


Kelebihan;
a.       Hemat kabel
b.      Layout kabelnya yang sederhana
c.       Mudah melakukan pengembangan atau workstation baru, tanpa mengganggu workstation lain.


Kekurangan
a.       Deteksi dan isolasi kesalahan sangat kecil
b.      Kepadatan lalu lintas pada jalur utama yang menyebabkan sering terjadinya collusion data.
c.       Bila terdapat gangguan pada jalur utama, maka akan terganggu seluruh jaringan.
d.      Diperlikan repeater bila workstation semakin jauh.


Topologi Star


Kelebihan;
a.       Paling fleksibel
b.      Mudah melakukan pemasangan, pengembangan atau workstation baru.
c.       Control terpusat
d.      Kemudahan deteksi dan isolasi kerusakan.
e.       Lalu lintas data teratur


Kekurangan;
a.       Boros kabel
b.      Bila seandainya perangkat pusat mati, maka seluruh jaringan akan mati pula.
c.       Perlu penanganan khusus


Topologi Ring


Kelebihan;
a.       Teratur karena satu arah
b.      Resiko collusion sedikit
Kekurangan;
a.       Tidak banyak memiliki workstation
b.      Bila terputus satu, maka terputus semua


Dari semua jenis topologi yang dikenal tetapi 3 topologi diataslah yang paling umum banyak digunakan oleh kebanyakan orang


Topologi Mesh
Topologi Tree
Topologi Hirarki
dan masih byk lagi yang lainnya


Read more: http://myblogiky.blogspot.com/2011/08/macam-macam-topologi-beserta-kelebihan.html#ixzz1gIqZItIp
Judul: Macam-macam Topologi Beserta Kelebihan dan Kekurangannya; Ditulis oleh ena; Rating Blog: 5 dari 5

Comments :

0 komentar to “Macam-macam Topologi Beserta Kelebihan dan Kekurangannya”

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

Copyright © 2009 by Around Our Lives

Template by Blogger Templates | Powered by Blogger